Recent Posts

Bupati Tasikmalaya Sambut Baik Teknologi Penyaringan Air Bersih dari CCR Corporation Japan

IMG_20250825_073208

Tasikzone.com– Bupati Tasikmalaya, H. Cecep Nurul Yakin, menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada CCR Corporation Japan yang telah berkunjung ke Kabupaten Tasikmalaya sekaligus melakukan launching teknologi Transforming School Water Clear Device, sebuah alat penyaring air sumur yang dapat langsung diminum melalui kran. Menurut Bupati, teknologi ini sangat bermanfaat, terutama bagi …

Read More »

Alat Pemurnian Air dari Jepang Tiba di Tasikmalaya, Sulap Air Keran Jadi Layak Minum

IMG_20250824_223541

Tasikzone.com – Salah satu perusahaan Jepang yang berkonsentrasi dalam bidang pemurnian air datang langsung ke Tasikmalaya untuk mengunjungi pesantren Al Mukaromah Desa Jaya Mukti Kecamatan Pancatengah Kabupaten Tasikmalaya Kedatangan perusahaan Jepang dengan nama CCR Japan ini untuk melakukan demonstrasi alat filterasi air yang bisa menghasilkan Nol (0) kuman dan bakteri …

Read More »

Terancam Defisit Kembali Pemda Pangandaran Bisa Lebih Terpuruk di Tahun 2026

IMG_20250824_134804

Oleh : Hendris Arisman Andriyana, SE Kontributor Tasikzone.com mitra Beritasatu.com (BNetwork) Pangandaran, Tasikzone.com – Dana yang bersumber dari Anggaran Belanja dan Pemdapatan Negara (APBN) yang biasa dialokasikan dan disalurkan kepada Pemerintah Daerah (Pemda) tahun depan perlu perhatian serius dan jika langkah ini bisa lebih terpuruk. Tujuan TKD sendiri untuk mendanai …

Read More »