Recent Posts

JNE Raih Tiga Penghargaan di Indonesia Best Halal Awards 2026

IMG_20260123_130420

Tasikzone.com — JNE menorehkan prestasi dengan meraih tiga penghargaan bergengsi dalam ajang 35th Anniversary Indonesia Best Halal Awards 2026 dan Indonesia 20 Best Companies Awards yang digelar oleh The Iconomics Media bersama Axia Research di Auditorium Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah RI, Kamis (22/1/2026). Dalam ajang tersebut, JNE meraih Indonesia …

Read More »

Diduga Langgar Aturan, Penutupan Saluran Irigasi Gudang Panjunan Disorot DPRD

IMG_20260122_212323

Tasikzone.com – Komunitas Rakyat Peduli Lingkungan Kota Tasikmalaya menggelar audiensi bersama DPRD Kota Tasikmalaya, khususnya Komisi III, untuk mempertanyakan penutupan saluran irigasi yang diduga dilakukan oleh pihak Gudang Panjunan di Jalan Ir H Djuanda, tepatnya di depan Rumah Sakit Hermina. Audiensi tersebut dihadiri oleh perwakilan masyarakat, unsur kecamatan dan kelurahan, …

Read More »

Direktorat PPA dan TPPO Diluncurkan, Polres Tasikmalaya Dukung Penuh Kebijakan Polri

IMG-20260121-WA0028

Tasikzone.com — Kepolisian Republik Indonesia (Polri) resmi meluncurkan Direktorat Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) serta Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) sebagai langkah strategis untuk memperkuat perlindungan terhadap kelompok rentan. Kebijakan tersebut mendapat respons positif dari berbagai pihak, termasuk di Kabupaten Tasikmalaya. Pembentukan direktorat ini dinilai sebagai jawaban atas meningkatnya kekhawatiran …

Read More »