Recent Posts

Aspal Tak Tuntas, Proyek Bankeu provinsi di Sinagar Berujung Laporan Hukum

IMG_20260106_211606

Tasikzone.com.- Proyek pembangunan Jalan Hotmik Manual di ruas Jalan Lingkungan Cibanjaran–Gayonggon, Desa Sinagar, Kecamatan Sukaratu, Kabupaten Tasikmalaya, berubah menjadi etalase kegagalan pengelolaan dana publik. Meski mengantongi anggaran Bantuan Keuangan Provinsi Jawa Barat sebesar Rp. 98 juta, proyek tersebut hingga kini tak pernah benar-benar selesai. Pekerjaan jalan yang seharusnya menopang mobilitas …

Read More »

Nofa Hermawati Pimpin OJK Tasikmalaya, Fokus Literasi dan Pemberantasan Keuangan Ilegal

IMG_20260106_102701

Tasikzone.com – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) secara resmi mengukuhkan Nofa Hermawati sebagai Kepala OJK Tasikmalaya, menggantikan Pelaksana Tugas (Plt.) Kepala OJK Tasikmalaya sebelumnya, Melati Usman. Pengukuhan tersebut menjadi bagian dari langkah OJK dalam memperkuat struktur organisasi serta optimalisasi pelaksanaan tugas pengawasan sektor jasa keuangan di daerah. Prosesi pengukuhan berlangsung di …

Read More »

Sekda Dipindah Jadi Staf Ahli, Bupati Tasikmalaya Siapkan Seleksi Terbuka

IMG_20260106_120744

Tasikzone.com – Awal tahun 2026, Bupati Tasikmalaya Cecep Nurul Yakin kembali melakukan perombakan pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya. Langkah ini mengejutkan publik setelah Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tasikmalaya, Moh Zen, digeser dari jabatannya dan ditempatkan sebagai Staf Ahli Bupati Bidang Perekonomian dan Pembangunan pada Sekretariat Daerah. Isu pergantian Sekda …

Read More »