Home / Kiprah Pemerintah (page 133)

Kiprah Pemerintah

IMG-20181112-WA0002

Satgas PBA Kini Fokus Pada Pemulihan Dampak Pisikologis Dan Pembenahan Sarana Umum

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Komandan KODIM 0612 Tasikmalaya, Letkol Inf Nur Ahmad, SE selaku incident commander penanggulangan bencana Kabupaten Tasikmalaya menyampaikan, tanggap darurat banjir dan tanah longsor di Kabupaten Tasikmalaya tanggal 06-10 november 2018, Minggu (11/11/2018). “Dampak dari bencana lingkungan yaitu beberapa Desa di 3 Kecamatan meliputi Kecamatan Culamega, Karangnunggal serta Cipatujah …

Read More »
KEMENKOMINFO Ajak UMKM Kabupaten Tasikmalaya Jualan Online

KEMENKOMINFO Ajak UMKM Kabupaten Tasikmalaya Jualan Online

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com – Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (KEMENKOMINFO) kembali mengadakan Forum Sosialisasi Belanja dan Jualan Online: Murah, Cepat, dan Aman di Pendopo Lama Kabupaten Tasikmalaya, Jl. Otista Alun-alun Kota Tasikmalaya, Jawa Barat. Jumat (09/11/2018) Pada kesempatan tersebut KEMENKOMINFO mengadakan pelatihan serta fasilitasi dan simulasi jualan online untuk …

Read More »
Bupati Tasik Kunjungi Lokasi Banjir Cipatujah

Bupati Tasik Kunjungi Lokasi Banjir Cipatujah

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com-Bupati Tasikmalaya H Ade Sugianto meninjau langsung ke Lokasi Banjir Cipatujah. Seperti yang diupdate oleh fanspage Facebook pribadinya Ade Sugianto meninjau kampung Jajaway Desa Cipatujah Kecamatan Cipatujah. “Saya meninjau langsung Kp. Jajaway Desa Cipatujah. Di kampung ini ketinggian air mencapai 3 Meter. Maka warga kampung ini sebagian besar …

Read More »
Istri Ridwan Kamil Ketagihan Makan Citruk

Istri Ridwan Kamil Ketagihan Makan ‘Citruk’

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jawa Barat Hj Atalia Ridwan Kamil mengaku ketagihan memakan Citruk. Menurutnya makanan tersebut akan menjadi program produk unggulan Jawa Barat dengan progran Satu Kelurahan Satu Produk Unggulan. Dikatakan Atalaiya saat mengunjungi Kecamatan bungursari bersama Tim Recheking 5 Jenis Lomba dalam rangka …

Read More »
Pengguna Program KB Di Leuwisari Baru Mencapai 30 Persen

Pengguna Program KB Di Leuwisari Baru Mencapai 30 Persen

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com-Untuk menekan angka kelahiran perlu adanya penanganan yang serius salah satunya pemerintah sekarang sedang menggelorakan program keluarga berencana (KB)agar angka kelahiran dapat di tekan melalui program tersebut. salah satunya di kecamatan Leuwisari sedang di adakan program IUD dan IMPLAN hal itu supaya masyarakat di kecamatan ini sadar pentingnya …

Read More »
Jadi Pamungkas Perayaan Hari Jadi Kota Tasik, Ribuan Peserta Tumpah Di Gerak Jalan Kecamatan Cihideung

Jadi Pamungkas Perayaan Hari Jadi Kota Tasik, Ribuan Peserta Tumpah Di Gerak Jalan Kecamatan Cihideung

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Kecamatan Cihideung Jadi kecamatan terakhir yang mengadakan acara gerak jalan santai dalam rangka Hari Jadi Kota Tasikmalaya ke 17, ribuan peserta tamplok di Halaman Kantor Kecamatan Cihideung. Rabu (31/10/2018) Camat Kecamatan Cihideung, Wawan mengucapkan mengucapkan terima kasih kepada para aghnia dan panitia gerak jalan sehat yang telah bekerja …

Read More »
Didepan Ribuan Warga Camat Tawang Kembali Tampilkan Kerajaan Romawi

Didepan Ribuan Warga Camat Tawang Kembali Tampilkan Kerajaan Romawi

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Ribuan Peserta ikut memeriahkan Gerak Jalan Santai Tingkat Kecamatan Tawang, Dalam Rangka Hari Jadi Kota Tasikmalaya yabg ke17. Minggu (30/10/2018) di gedung Juang Camat Tawang Deni Diyana mengatakan, kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka menyemarakan Hari Jadi Kota Tasikmalaya ke- 17. Selain kegiatan jalan sehat, juga diselenggarakan Perform Prajurit …

Read More »
Jadi Inspektur Upacara Sumpah Pemuda, Budi Bacakan Amanat Menpora

Jadi Inspektur Upacara Sumpah Pemuda, Budi Bacakan Amanat Menpora

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Walikota Tasikmalaya menjadi inspektur upacara dalam Acara Hari Sumpah Pemuda Kota Tasikmalaya bertempat di Halaman Bale Kota Tasikmalaya, Senin, (29/10/ 2018) Budi Budiman Dalam sambutannya, menyampaikan amanat pidato Mentri Pemuda Dan Olahraga Republik Indonesia di hari sumpah pemuda ke 90 mengambil tema “Bangun Pemuda Satukan Indonesia” …

Read More »
IMG-20181028-WA0006

Didepan Ribuan Peserta Gerak Jalan, Budi Berpesan Pemuda Harus Kreatif

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Walikota Tasikmalaya, Drs H Budi Budiman mengahadiri Gerak Jalan Sehat dalam rangka HUT Kota Tasikmalaya ke 17. Minggu, (28/10/2018) yang diikuti Ribuan peserta dari 6 kelurahan dan 1 tingkat sekolah Se-Kecamatan Purbaratu ikuti. Budi Budiman dalam sambutannya mengatakan sangat mengapresiasi dengan adanya gerak jalan sehat ini terutama untuk …

Read More »