Tasikzone.com – Ketua DPRD Kota Tasikmalaya, H. Aslim, S.H., M.Si., menghadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Lodaya 2025 sebagai bentuk kesiapan pengamanan perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru). Kegiatan tersebut berlangsung di Mapolres Tasikmalaya Kota, Jumat (19/12/2025). Apel gelar pasukan ini diikuti jajaran Polres Tasikmalaya Kota serta dihadiri …
Read More »Peleburan Dua OPD Merupakan Usulan DPRD, Komisi I Pinta Segera Dilaksanakan
Tasikzone.com — DPRD Kota Tasikmalaya menyatakan dukungan penuh terhadap rencana peleburan dua Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kota Tasikmalaya. Bahkan, rencana tersebut disebut merupakan usulan langsung dari DPRD yang didorong agar segera direalisasikan sebagai bagian dari upaya penataan kelembagaan dan peningkatan kinerja birokrasi. Hal tersebut disampaikan Sekretaris Komisi …
Read More »Pencemaran TPA Ciangir, Anggota DPRD Pastikan Akan Tindak Lanjut Apresiasi Mahasiswa Unsil
Tasikzone.com – Puluhan mahasiswa Universitas Siliwangi (Unsil) Tasikmalaya menggelar aksi unjuk rasa di depan Balai Kota dan Gedung DPRD Kota Tasikmalaya, Rabu (11/06/2025), menuntut penyelesaian berbagai persoalan lingkungan yang terjadi di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Ciangir. Aksi ini berlangsung dengan pengawalan ketat dari aparat Polres Tasikmalaya Kota. Para mahasiswa sempat …
Read More »DPRD Kecewa, Absen Massal Kepala OPD Warnai Rapat Paripurna LKPJ Wali Kota Tasikmalaya
Tasikzone.com – DPRD Kota Tasikmalaya menggelar rapat paripurna untuk menyampaikan Rekomendasi atas Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Wali Kota Tasikmalaya Tahun Anggaran 2024. Sayangnya, momen penting tersebut justru diwarnai dengan ketidakhadiran mayoritas Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kota Tasikmalaya. Ketua Fraksi PPP DPRD Kota Tasikmalaya, Riko Restu Wijaya, …
Read More »
Tasik Zone Kreativitas Muda Untuk Indonesia