Home / Kab. Tasikmalaya / Sosialisasi Program BPJS Ketenagakerjaan Disambut Baik Para Camat
IMG20191212161043

Sosialisasi Program BPJS Ketenagakerjaan Disambut Baik Para Camat

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Camat Kecamatan Manonjaya Kabupaten Tasikmalaya Bangbang Suryana sangat menyambut Baik adanya Sosialisasi BPJS Ketenagakerjaan yang disampaikan kepada para Camat Se-Kabupaten Tasik, Kamis (12/12/2019).

“kegiatan ini sangat disambut baik, tujuannya agar bisa lebih meningkatkan pemahaman kita selaku camat untuk bisa menyampaikan kembali kepada masyarakat yang memiliki hak untuk menjadi peserta BPJS ketenagakerjaan” ucapnya

Manfaatnya sudah jelas dan ini harus kami sampaikan kepada Masyarakat Luas, Selain iuranya bisa terjangkau para Pekerja non PNS akan lebih terlindungi dalan bekerja.

“seperti tadi disampaikan untuk para Guru Sukwan kan tidak memiliki dana khusus namun akan kami sarankan untuk bisa mengikuti dua program Jaminan Kecelakaan Kerja dan Jaminan Kematian. dua program ini saya rasa sangat terjangkau bagi para Guru Sukwan”tutur Bangbang.

BACA JUGA   Kemiskinan Dan Pengembangan Pariwisata Industri Jadi Fokus Kunjungan Kepala Bappenas Ke Kabupaten Tasikmalaya

“selain itu Juga akan kami sampaikan untuk aparatur desa di rakor akan disampaiakan, tentang manfaatnya program ini perangkat desa punya penghasilan tetap, dan bisa disishkan untuk membayar program ini” tandasnya.(rian)

About admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *