Tasikzone.com-Paguyuban Sunda Mekar (PASUMA) mengadakan acara Silaturahmi dan santunan Anak Yatim Minggu (13/05/2018) di sekretariat Pasuma Kampung Cikole Wetan Desa Cijulang Kecamatan Cihaurbeti Kabupaten Ciamis. Wahyu Ketua Pasuma mengatakan ada 118 anak yatim yang akan menerima Santunan. “Ini Program Rutin Pasuma dalam menjelang Puasa”ungkapnya. Disinggung dukungan Pasuma kepada Calon Bupati …
Read More »
Tasik Zone Kreativitas Muda Untuk Indonesia