Home / Kiprah Pemerintah (page 94)

Kiprah Pemerintah

IMG-20200305-WA0054

Waspada Datangnya Virus Corona, Pemkot Tasik Simpan Alat Termometer Infra Merah

Kota Tasikmalaya, tasikzone com – Mengantisipasi datangnya Virus Corona yang mulai menjadi kegelisahan Masyarakat, Pemerintah Kota Tasikmalaya menyiapkan Alat Termometer Infra Merah untuk memeriksa suhu tubuh agar bisa terdekasi cepat. Alat ini nantinya akan disimpan di Bandara dan Stasiun Kereta Api, dikatakan Kepala Dinas Kesehatan Dr Uus Supangat kepada wartawan, …

Read More »
IMG-20200304-WA0092

Terminal Tipe C Batunungku Tahun Ini Akan Kembali Dibangun

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Terminal Type C Batunungku yang berlokasi di bilangan jalan Mangkubumi-indihiang (Mangin) kota Tasikmalaya sekarang belum bisa difungsikan pasalnya terminal tersebut belum selesai dan belum bisa dipakai untuk kendaraan. “sekarang baru ada pos jaga dan pemagaran serta benteng, dan pengaspalan nanti insyaallah tahun depan bisa dipakai atau …

Read More »
IMG-20200303-WA0078

Bupati Tasikmalaya Lantik 7 Kades dan 56 BPD

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com-Bupati Tasikmalaya H.Ade Sugianto Mengambil Sumpah Dan Melantik tujuh penjabat kepala desa(PJS)serta 56 anggota badan permusyawaratan desa (BPD) penggantian antar waktu acara tersebut digelar digedung pendopo baru Singaparna, Selasa (3/02/2020) Dalam kesempatan tersebut dihadiri unsur Forum komunikasi pimpinan daerah (Forkopimda) para kepala SKPD, staf ahli, para Kabag dan …

Read More »
Jabar Siaga 1 COVID 19, Begini Langkah Pemkot Tasikmalaya

Jabar Siaga 1 COVID 19, Begini Sikap Pemkot Tasikmalaya

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Gubernur Jabar Kang Emil telah menetapkan Jabar Siaga 1 Virus Corona atau COVID-19. Penetapan status ini setelah teridentifikasinya dua warga Depok yang dinyatakan positif terpapar virus COVID-19. Menindaklanjuti hal tersebut, seperti dikutip dalam Fanpage Facebook Pemerintah Kota Tasikmalaya, Wali Kota Tasikmalaya Drs. H. Budi Budiman mengatakan bahwa Pemerintah …

Read More »
PhotoGrid_1583290971230

Sambut Pembangunan Tol, Jalan Lingkar Utara Kota Tasik Ditargetkan Beres Sebelum 2024

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – menghadapi pembangunan Jalan Tol yang dicanangkan beres 2024 mendatang, kini Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Tasikmalaya fokus pembangunan jalan Lingkar Utara (Lingkut), hal ini untuk mengurai kemacetan. dikatakan Kepala Dinas PUPR Kota Tasikmalaya H Adang Mulyana Kepada Wartawan, Selasa (03/03/2020) diruang kerjanya “pembangunan …

Read More »
IMG-20200227-WA0006

Walikota Tasik Pinta ‘Sicetar’ Semakin Dioptimalkan

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Walikota Tasikmalaya Drs H Budi Budiman menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Sektoral Bidang Dinas Kesehatan, Rabu (26/02/2020) disalah satu Hotel Berbintang Di Bilangan Jl Hz Mustofa Pada Kesempatan tersebut Walikota Tasikmalaya mengatakan bicara kwalitas kesehatan Stunting, ODF dan pelayanan yang lebih optimal dimasing masing Pusat Kesehatan serta …

Read More »
IMG-20200227-WA0004

Bupati Tasik Launching Sigesit Layani Kegawatdaruratan

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com-Pemerintah daerah kabupaten Tasikmalaya melalui dinas kesehatan dan pengendalian penduduk luncurkan (launching) Layanan gawat darurat untuk masyarakat Kabupaten Tasikmalaya yang dinamakan “Sigesit 119” acara tersebut digelar di halaman kantor Dinas kesehatan dan pengendalian penduduk, Rabu (26/02/2020). Usai membuka acara Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto kepada wartawan menyampaikan bahwa dirinya …

Read More »
IMG-20200226-WA0004

Hj Ai Diantani Sugianto Lantik Ketua Tim Penggerak PKK Desa, Bunda Paud dan Literasi

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com-Hj Ai Diantani Sugianto SH, M.Kn membuka Secara resmi pelantikan ketua Tim penggerak PKK desa dan pengukuhan Bunda Paud serta bunda literasi desa se kecamatan Sukaratu acara di gelar di GOR PGRI Sukaratu Kabupaten Tasikmalaya (25-2-2020) Dalam sambutannya Hj Ai Diantani Sugianto mengatakan bahwa dirinya mengucapkan terimakasih kepada …

Read More »
IMG-20200224-WA0022

Pemilihan Wakil Bupati Tasik. Deni Ramdhani Sagara 36 Suara, Heri Ahmadi 10 Suara

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com – Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto menghadiri acara Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kab. Tasikmalaya dengan agenda Pemilihan Wakil Bupati. Acara tersebut Dihadiri oleh 49 orang anggota dewan yang mempunyai hak suara, pemilihan ini dilakukan dengan sistem voting. Hasil voting menunjukan, Deni Ramdani Sagara dari Partai …

Read More »
IMG-20200224-WA0020

Ratusan Kader UPTD Puskesmas Cihideung Ikuti Refreshing ‘One Day Smile’

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Ratusan Kader Puskesmas Cihideung mengikuti Refresing kader yang diselenggarakan oleh UPTD Puskesmas, Senin (24/02/2020) di Wisata Alam Karangresik. dengan mengambil tema One Day Smile ini diikuti 3 kelurahan yang berada di Kecamatan Cihideung, tiga kelurahan tersebut yaitu Nagarawangi, Tugujaya, Tuguraja. “kegiatan ini untuk menjalin silaturahmi antara …

Read More »