Home / Editorial

Editorial

IMG-20251212-WA0027

Editorial : Ketika Satpol PP Kota Tasikmalaya Dibiarkan Tak Bertaji di Hadapan Pengembang Padel

Oleh : Rian Sutisna S.H Tasikzone.com – Tegas—setidaknya di hadapan watawan—Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tasikmalaya melalui Kasi Penyelidikan Bidang Trantibum telah menyampaikan bahwa seluruh pekerjaan pembangunan CV Padel mesti dihentikan sampai izin-izin yang dipersyaratkan lengkap. Bahkan, opsi penyegelan sempat terbuka. Namun urung dilakukan karena pemilik usaha, menurut …

Read More »
IMG_0049

Ketika Oknum Kepala Desa Kehilangan Adab Publik : Satu Teriakan Satu Luka untuk Demokrasi

Oleh : Rian Sutisna S.H Founder Tasikzone Publisher Tasikzone.com – Video yang memperlihatkan Kepala Desa Mekarmukti, Kecamatan Cisaga, Kabupaten Ciamis, memaki wartawan di hadapan publik adalah contoh mutakhir bagaimana sebagian pejabat desa gagal memahami etika dasar kekuasaan. Dengan kacamata hitam, bertato, mengenakan kaus oblong atribut yang tentu bukan persoalan sang …

Read More »