Home / Kiprah Pemerintah / Diusia Ke-19, Ketua DPRD Sebut Koordinasi Birokrat di Pemerintah Kota Tasikmalaya Masih Lemah
Diusia Ke 19, Ketua DPRD Sebut Koodrinasi Birokrat di Pemerintah Kota Tasikmalaya Masih Lemah

Diusia Ke-19, Ketua DPRD Sebut Koordinasi Birokrat di Pemerintah Kota Tasikmalaya Masih Lemah

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tasikmalaya mengadakan rapat paripurna hari jadi Kota Tasikmalaya ke-19, jumat (16/10/2020)

Ketua DPRD Kota Tasikmalaya H Aslim mengucapkan selamat dirgahayu hari jadi Kota Tasikmalaya ke 19, dan berterimakasih kepada Pemerintah Kota Tasikmalaya dan masyarakat yang sudah ikut membangun Kota Tasikmalaya

“gejolak politik dan pergerakan masa dijadikan dinamika dan proses evaluasi partisipasi maysarakat, peringatan hari jadi saat yang tepat untuk mempresentasikan kemajuan dan hambatan selama 19 tahun dan dijadikan cerminan masa yang akan datang, proses pematangan diri baik kontek kepemimpinan dan organisasi”kata Politisi Partai Gerindra ini.

BACA JUGA   Jalan Di Desa Cinunjang, Akan Dibangun 2020

Lanjutnya, kemajuan Kota Tasikmalaya sudah cukup baik namun masih banyak PR yang harus dibenahi misalnya pedagang PKL sampai hari ini belum dibenahi.

“Koordinasi antara birokrat antara OPD yang satu dan yang lainya harus ditingkatkan dan sinergitas antara DPRD dengan pemerintah daerah pun harus ditingkatkan, jangan sampai hanya slogan saja. Kalau ada permasalahan harus proaktif jangan menunggu diundang oleh DPRD saja”pungkas Aslim.(rian)

About admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *