Home / Politik & Hukum / Ribuan Pengurus Partai Tingkat Bawah PDI Perjuangan Berjubel Ikuti Musyawarah
IMG-20200307-WA0010

Ribuan Pengurus Partai Tingkat Bawah PDI Perjuangan Berjubel Ikuti Musyawarah

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-PDI Perjuangan punya imipian yang harus jadi kenyataan, dari sabang sampai merauke harus memenangkan hatrik ke tiga kalinya dalam pemilu yang akan datang.

Dikatakan H Muslilm S.Sos, MM Ketua DPC PDI Perjuangan Kota Tasikmalaya mengawali Sambutannya pada acara Musran dan Musanran Se-Kota Tasikmalaya, Jumat (06/03/2020) di Gelanggang Generasi Muda Komplek Olahraga Dadaha

“Kegiatan ini merupakan persiapan untuk memenangkan pemilu yang akan datang, sesuai dengan Peraturan Partai kita sudah melaksanakan tes Wawancara dan tertulis untuk Ketua Ranting” ucapnya

Lanjutnya, kalau ada perbedaan pemikiran dalam demokrasi itu sudah biasa, silahkan kalau punya gagasan dan ide untuk memajukan PDI perjuangan.

BACA JUGA   Diniyah Harus Mendapatkan Porsi Dari Realisasi UU Pesantren

“dalam rapat ini akan ditentukan Ketua, Sekretaris dan Bemdaharanya Untuk Kepengurusam Ranting dan anak ranting, ini adalah pilihan dan bukan kepentingan siapapun namun kepentingan PDI Perjuangan di kota tasikmalaya” tambahnya

Ketua pengurus ranting harus siap apabila nantinya rumahnya dijadikan sekretariat sementara, di tempeli papan nama dan dikasih bendera partai.

“harus berani menunjukan bahwa kita pengurus partai, jangan malu karena kita ini adalah pemenang pemilu. semua pengurus ranting harus turun kepada masyarakat, apa yang bisa dibantu oleh kita untuk masyarakat” pungkasnya.(rian)

About admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *