Home / Kiprah Pemerintah / PLN Kota Tasik Lakukan Simulasi Tanggap Darurat Bencana
PLN Kota Tasik Lakukan Simulasi Tanggap Darurat Bencana

PLN Kota Tasik Lakukan Simulasi Tanggap Darurat Bencana

Kota Tasikmalaya tasikzone.com-BPBD Kota Tasikmalaya bekerjasama dengan PLN Kota Tasikmalaya mengadakan Simulasi Tanggap Darurat Bencana yang dilaksanakan di lapang Kantor PLN Kota Tasikmalaya,kamis (30/11/2011).

Kasi Pencegahan dan Siap Siaga Erik Yowanda mengatakan kedepannya agar simulasi bisa dilaksanakan seminggu atau dua minggu sekali agar lebih meningkatkan kewaspadaan dalam menangani bencana, PLN sudah memenuhi standar ada lajur evakuasi dan titik temu.

“Harapan kedepannya hanya tidak di PLN saja tapi disemua Pemerintahan juga harus ada simulasi, agar dalam menanganan adanya bencana, dan tidak adanya koraban yang sangat serius. tidak hanya di PLN maupun Perintah bahkan simulasi dilakuakan di setiap sekolah” ungkapnya kepada awak media.

BACA JUGA   Perpustakaan Harus Menyesuaikan Dengan Sistem Digitalisasi

Sementara itu, Wahyu Selaku SPP K3L menjelaskan PLN mengadakan simulasi untuk  penanganan  tanggap darurat gempa bumi atau kebakaran, minimal setiap setahun sekali.

“Di setiap 3 bulan sekali akan di laksanakan simulasi untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diharapkan” tutupnya.(Ibye/gal)

About admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *