Home / Ragam / Gunung Padang Jadi Tempat Wisata Religi Dan Sejarah
Gunung Padang Situs Zaman Megalitikum

Gunung Padang Jadi Tempat Wisata Religi Dan Sejarah

Tasikzone.com – Wisata Sejarah Gunung Padang Cianjur, merupakan Situs megalitikum Gunung Padang yang berada di Desa Campaka, Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat. tempat ini menjadi destinasi wisata bagi penggemar wisata alam dan sejarah.

Lokasi Ini dapat diakses 20 km dari persimpangan kota kecamatan Warungkondang, dijalan raya Cianjur dan Sukabumi.

Luas situs ini kurang lebih 900 m² dengan ketinggian kurang lebih 800 M Diatas Permukaan Laut, Para wisatawan yang datang akan menikmati keindahan gunung harus melewati puluhan anak tanggga yang berbentuk persegi yang terbentuk secara alami dan bertumpu bagaikan sebuah istana. Pemandangan yang disuguhkan ketika kita sampai diatas maka akan menemukan batu yang berbentuk persegi yang tersusun rapi yang disebut warga sekitar dulunya merupakan kerajaan prabu siliwangi.
“Gunung padang harus dipelihara dengan baik karna ini merupakan situs megalith yang bersejarah di indonesia selain menjadi obyek wisata dan sejarah juga menjadi obyek pendidikan sejarah” Ungkap Abim (24) pengunjung religi, kepada tasikzone.com, sabtu (06/03/2017)

BACA JUGA   Wisata Curug Ciparay & Curug Payung Desa Cidugaleun

Selain keindahan hamparan batuan persegi gunung padang juga menyuguhkan pemandangan gunung gede pangrango, pesawahan yang hijau, asri dan sejuk. (ratib)

About admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *