Home / Bisnis / Dinilai Memilki Andil Besar Dalam Kesehatan Masyarakat, RS Jasa Kartini Dapatkan Penghargaan
Dinilai Memilki Andil Besar Dalam Kesehatan Masyarakat, RS Jasa Kartini Dapatkan Penghargaan

Dinilai Memilki Andil Besar Dalam Kesehatan Masyarakat, RS Jasa Kartini Dapatkan Penghargaan

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com -Rumah Sakit Jasa Kartini merupakan salah satu dari 50 Perusahaan yang mendapatkan penghargaan dari Pemkot Tasik.

Penghargaan tersebut diberikan kepada para pengusaha atau perusahaan yang peduli terhadap dunia kesehatan.

Dikatakan Kabid Kesehatan Masyarakat kepada tasikzone.com, menururnya Penghargaan Tersebut diberikan kepada para pengusaha yang peduli terhadap dunia kesehatan.

“Hari ini Kita seklian memberikan reward kepada para penhusaha yang sudah memberikan csr yang berguna untuk program bidang kesehatan”ucap Dr Sarwono disela sela kegiatan Hari Mencuci tangan dengan sabun, senin (29/10/2018)

BACA JUGA   Rumah Sehat Cordova Jadi Solusi Pengobatan Alternatif

Ditempat yang sama Dr Dudun Dirut RS Jasa Kartini menyampaikan Bahwa tanggung jawab Rumah Sakit Jasa Kartini untuk menyehatkan masyarakat sangat besar sekali, hal ini terbukti kami mendapatkan penghargaan dari Pemerintah Kota Tasikmalaya melalui Dinas Kesehatan.

“Saya yakin dunia Usaha yang lain juga ikut terlibat dan bekerjasama dalam program pengembangan dalam kesehatan”pungkasnya.(ibye)

About admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *