Home / Kiprah Pemerintah / 25 Tenaga Kerja Tasikmalaya Akan Diberangkatkan Ke Jepang
25 Tenaga Kerja Tasikmalaya Akan Diberangkatkan Ke Jepang

25 Tenaga Kerja Tasikmalaya Akan Diberangkatkan Ke Jepang

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Pemerintah Kota Tasikmalaya melakukan Penandatangan Kerjasama MOU dengan Negara Tokyo Jepang di Ruang kerja Walikota Bale Kota, Rabu (11/07/2018).

H Nunung Kepala Dinas Ketenagakerjaan Kota Tasikmalaya mengatakan Penandatangan MOU kali ini untuk kerjasama dibidang Ketenagakerjaan, sebagai Pilot Project Pemkot Tasik akan memberengkankan 25 Orang Tenaga Kerja di bidang perhotelan untuk berangkat ke Jepang.

“Jepang membutuhkanhampir 150.000 orang tenaga kerja asing yang berkualitas seuai kebutuhan yang sudah ditentukan pemerintah jepang. Oleh karena itu kami pemerintah kota akan Memberengkatkan 25 orang yang sudah hasil seleksi”ungkap Nunung

BACA JUGA   Solat Subuh Berjama'ah Syukuri Hari Jadi Kota Tasik

Sementara itu Walikota Tasikmalaya Drs H Budi Budiman mengatakan MOU ini sebagai bentuk tindak lanjut kerjasama Pemkot dengan Negara Jepang

“Selain bidang tenaga kerja kita kedepan akan bekerjasama dibidang pariwisatanya, agent di jepang akan kerjasama dalam bidang keteangakerjaan karena program kita jelas mencetak 5000 wirausaha baru”tuturnya

Budi mengharapakan kepada yang sudah bekerja di jepang nantinya akan kembali ke Indonesia untuk dikembangkan keahliannya, tandas budi (gal)

About admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *